Sulah Nyanda, Rumah Adat Suku Baduy

#bubusababaduy5 Memasuki kampung-kampung di Desa Kanekes, kita akan menjumpai deretan rumah penduduk yang dibangun berhadapan, seragam baik bentuk maupun warna, berderet teratur dengan arah yang sama macam kawasan komplek perumahan di kota besar. Deretan rumah ini menghadap ke jalan setapak yang dibuat dari pecahan batu kali. Bila dilihat dari kejauhan, nampak seperti lorong yang estetis. … Read moreSulah Nyanda, Rumah Adat Suku Baduy