Peristirahatan Terakhir Nyimas Utari, Telik Sandi Putri Mataram
Di film-film produksi Hollywood, kita sering menyaksikan aksi-aksi keren agen rahasia perempuan, kadang sebagai tokoh utama, kadang pendamping. Meski profesi agen rahasia sangat menantang dan sarat risiko, kadang profesi ini harus diperankan oleh sosok perempuan. Paras cantik dan keluwesan perempuan menjadi faktor pengecoh yang kemudian membuat banyak pihak tidak akan mengira bahwa ia adalah agen … Read morePeristirahatan Terakhir Nyimas Utari, Telik Sandi Putri Mataram